Cutomer Focus Selling Skill

Latar belakang:

Untuk memenangkan persaingan pasar Perbankan di Indonesia, maka salah satu strategi yang wajib dilakukan ialah dengan meningkatkan pemahaman tentang perilaku nasabah terhadap produk – produk keuangan yang ditawarkan kepada mereka. Dengan memahami kebutuhan nassabah dengan baik, maka akan lebih mudah menciptakan sekaligus menjual produk keuangan kepada mereka.

Peran tersebut bukan hanya tanggung jawab departemen pemasaran yang menjalankan fungsi penjualan, namun harus menjadi kepedulian seluruh organ dalam Bank Mayapada. Jika setiap fungsi dalam Bank Mayapada berorientasi pada bagaimana “memenangkan hati nasabah” sehingga tercipta produk-produk yang diminati sekaligus layanan yang meningkatkan loyalitas Nasabah

Tujuan dan manfaat:

  1. Meningkatkan kemampuan Kepala Cabang dan seluruh Tim untuk memiliki dan mengeksekusi strategi sales yang kuat
  2. Mengimplementasikan budaya yang kuat
  3. Seluruh tim dapat memahami tentang sales mindset, model bisnis dan value chain untuk meningkatkan kinerja secara sustain
  4. Membentuk dan memperkuat tim melalui coaching dan mentoring guna meningkatkan kinerja anggota tim.

Outline pelatihan:

  1. Building Sales Mindset
  • Sales strategy use STP (segmenting, targeting, positioning)
  • Sales Tactic (product, price, people, place)
  • Sales Thru Service
  • Sales Culture.
  1. Stepping Up to Performance Culture
  • Delivery Result (with clear expectation, ability, and engagement)
  • 3N Leader’s Role (Nata, Nuntun, Nagih)
  1. Territory Business
  • Identify Business Landscape
  • Canvassing Method
  • Territory Analysis – SWOT
  • Setting Territory Business Plan
  • Resources Allocation
  • Performing Monitoring
  1. Problem Solving
  • Determining the cause of the problem
  • Identifying & prioritizing
  • Selecting alternatives for a solution
  • Implementing a solution
  1. Case Study

Diskusikan kebutuhan Institusi anda bersama kami. Hubungi kami melalui WhatsApp di +62 878 998 75 666, email di info@msi-consultant.com atau follow Instagram kami di @msi_tnc untuk update terbaru.

id_IDIndonesian